Hubungan Sosial Tukang Parkir di Desa Pamotan

Juru parkir, tukang parkir yang disebut juga dengan lakuran jukir adalah orang yang bekerja membantu mengatur kendaraan yang keluar masuk tempat parkir. Jukir juga bekerja untuk mengumpulkan biaya parkir dan memberikan karcis kepada pengguna parkir pada saat akan keluar dari ruang parkir 1.Pola hubungan utama: Tukang Parkir
    2. Pola hubungan penyangga: 
Ketika tukang oojek ingin menarik penumpang nya, tukang ojek membutuh kan tukang parkir, tukang parkir mempunyai istri yaitu penjual nasi, penjual nasi membutuhkan bahan" Buat di jual, dia membutuhkan beras dll lallu dia membeli di toko sembako. Ketika istri tukang parkir ingin melahirkan dia meminta bantuan bidan, keesok harinya tukang parkir memanggil dukun bayi buat memandikan bayinya, ketika sudah besar anak si tukang parkir sudah menjadi polisi dan menikah dengan anak pelayaran,tukang parkir memanggil dalang dan sinden buat memeriahkan pernikahan anak nya,dan mengundang bakol lontong bakol es, buat prasmanan, dan memanggil perias buat merias anaknya, dan mengundang ketua rt dan masyarakat lainya, ketika anak si tukang parkir hamil dia nyidam ingin memakan mangga dan memanggil bakol mangga, tukang parkir ingin meminum kopi lalu dia pergi ke penjual kopi. tukang parkir di tuduh mencuri motor yg parkir , dia mengundang pengacara dan dia tidak terbukti mencuri motor.